Other Menu

Cara Membuat Corak Kayu

Cara membuat Style atau corak kayu pada Photoshop yang seperti tampak dibawah ini :
Bagaimanakah itu,tak usah bingung disini saya akan berbagi kepada pembaca bagaiman cara membuat style atau corak seperti kayu,sebagai contoh ikuti Langkah-langkah dibawah ini :
1.Buat Layer Baru Tekan CTRL + N untuk ukuran sesuaikan dengan yang anda inginkan
2.Atur warna pada Tools Foreground and Background sesuai warna yang anda inginkan atau seperti gambar warna dibawah ini :


3.Lalu klick tulisan Filter yang saya beri tanda merah pada gambar dibawah ini :


4.Muncul sederetan tools Pilih Render lalu plih Fibers...


5.Selanjutnya akan muncul kotak Fibers dimana kotak Fibers ini gunannya untuk mengatur ketepatan style
   atau corak yang anda inginkan lihat gambar dibawah ini :

    pada Variance adalah untuk mengatur jenis-jenis coraknya dengan menggeser tombol kecil yang saya beri
    tanda merah
6.Jika warna dan coraknya anda sudah cocok Lalu klick OK pada kotak Fibers

Selamat Mencoba....

Artikel Terkait

2   komentar

Thanks a lot for sharing this nice post!You’ve done really excellent job!
Reply Delete
Thx tutornya sangat membantu saya :)
Reply Delete

Posting Komentar

Cancel Reply